Tag: Pasar Gotong Royong
DENPASAR, NusaBali - PDI Perjuangan (PDIP) Provinsi Bali menggelar Pasar Gotong Royong bertajuk ‘Bantu Petani Panen Raya Buah’ Sabtu (23/12) pagi. Kegiatan yang dikomandoi langsung Ketua DPD PDIP Bali Wayan Koster ini digelar serentak di seluruh Bali.
DENPASAR, NusaBali - Dalam rangka menyambut Hari Raya Galungan dan Kuningan yang jatuh pada 2 dan 12 Agustus 2023 mendatang, Pemprov Bali menggelar kegiatan Pasar Gotong Royong di sisi barat Lapangan Puputan Margarana Niti Mandala Denpasar pada Sukra Kliwon Dungulan, Jumat (28/7).
GIANYAR, NusaBali
Krama Desa Adat Sukawati, khususnya kalangan ibu rumah tangga serbu Pasar Gotong Royong digelar Perusahaan Daerah (Perusda) Provinsi Bali di Wantilan Jaba Pura Dalem Gede, Desa Adat Sukawati, Kecamatan Sukawati, Gianuar, Rabu (9/9).
Pasar yang dibuka dari pukul 06.00 - 09.00 Wita dari 32 stand yang dibuka berhasil mencatat trasaksi Rp 13 juta.
DENPASAR, NusaBali
Pemkot Denpasar memilih untuk mengundur pelaksanaan Pasar Gotong Royong yang rencananya digelar di parkir utara Taman Kota Lumintang, Denpasar, mulai Jumat (14/8).
DENPASAR, NusaBali
Pemkot Denpasar memilih menggelar Pasar Gotong Royong untuk menggairahkan dan membangkitkan kembali Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kota Denpasar yang terpuruk karena Covid-19.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta melaunching Pasar Gotong Royong Krama Bali di area parkir Pura Jagatnatha Klungkung, Jumat (7/8) pagi.
Pasar Gotong Royong Krama Bali digelar instansi pemerintah setiap Jumat. Yang jualan langsung petani, nelayan, perajin, sementara pembeli adalah pegawai PNS
Topik Pilihan
-
-
-
Denpasar 03 Jan 2025 Pemkot Rancang Pembangunan SJUT
-
Denpasar 03 Jan 2025 Digelontor Rp 40 Miliar untuk 27 Ruang Kelas
-
-
-
-
-
Berita Foto
Diskon Tarif Listrik
Perayaan Tahun Baru 2025 di Pantai Mertasari
Penyebrangan Ketapang-Gilimanuk
Nusa Ning Nusa
Nasib Sedih Tanah-tanah Bali
BELAKANGAN semakin banyak masalah menimpa Bali. Paling sering mendapat sorotan adalah perkembangan pariwisata yang begitu pesat tak terbendung, karena memang kesannya dibiarkan los.